Deskripsi Produk
Jadikan sarung tangan Bear dari Xzone sebagai sarung tangan anda, para petualang. Didesain dengan ciri khas telapak beruang, sarung tangan half finger ini memiliki berbagai fitur untuk memastikan anda menjadi yang terkuat. Compression molded padding yang terletak pada bagian telapak dan punggung tangan membuat sarung tangan ini nyaman dipakai dan memperkuat grip anda pada sepeda.
Reflective materialnya menambah keamanan anda dalam bersepeda karena dapat memantulkan cahaya, membantu pengendara mengenali anda saat melintas. Ditambah dengan fungsi water absorption, dapat anda gunakan sarung tangan ini untuk mengelap keringat yang bercucuran. Tersedia dalam dua pilihan warna yang keren, yaitu red black dan blue black
- Full finger gloves untuk enduro
- Didesain dengan neon reflective, cocok digunakan untuk bersepeda di siang maupun malam hari
- Padding foam pada telapak tangan untuk kenyamanan dan memperlancar sirkulasi darah saat bersepeda
- Terbuat dari bahan yang mudah menyerap keringat
- Velcro strap pada pergelangan tangan
- Material: 50% amara, 10% terry, 10% forway, 10% 3D mesh, 20% neoprene
- Size: M, L, XL
- Warna: merah hitam, biru hitam