Deskripsi Produk
Jika Anda bersepeda, tentunya Anda tidak boleh melupakan aksesoris bottle cage atau tempat botol minum sepeda satu ini. Ya, Polygon Tempat Botol Minum Sepeda Avarium. Terbuat dari bahan high end logam yang berkualitas, tempat botol minum ini ringan, kuat dan tahan lama. Polygon Tempat Botol Minum Sepeda Avarium ini akan memastikan bahwa botol air Anda tetap di tempat, mencegah botol bergerak meskipun rute sepeda Anda bergelombang dan mengalami goncangan. Jangan khawatir air minum Anda akan tumpah, Anda cukup fokus pada aktivitas bersepeda Anda. Polygon Tempat Botol Minum Sepeda Avarium juga sangat cocok untuk digunakan pada segala jenis frame dan segala jenis botol.